Cara Merekam Layar Monitor Komputer Format GIF

Cara Merekam Layar Monitor Komputer Format GIF - Merekam layar di pc atau laptop menjadi format gif biasanya saya butuhkan saat akan menulis artikel tutorial, terlebih tutorial yang membahas mengenai dunia programing.


Itu semua agar pembaca mudah dalam melihat hasil akhir dari koding yang admin buat. Selain itu size dalam bentuk GIF lebih kecil dibandingkan format MP4, karna inilah admin akan share artikel bagaimana merekam layar monitor di pc/laptop ke dalam bentuk format GIF di sistem operasi windows.

  1. Anda dapat menggunakan aplikasi yang bernama Gif Screen Recorder.
  2. Download aplikasi Gif Sreen Recorder di SINI.
  3. Setelah itu baca deskripsinya kalo mau lalu klik link gifrecordersetup.exe.
  4. Tunggu proses pengunduhan selesai.
  5. Lakukan proses instalasinya, klik next, agree, pilih directory penyimpanan, klik next lagi dan lagi.
  6. Tunggu proses instalasinya sampai selesai.
  7. Sudah selesai? buka aplikasi dengan mengetikan Gif Sreen Recorder di search box windows kalian.

Akan muncul tampilan seperti ini.

Cara Rekam Layar Format GIF
Cara Rekam Layar Format GIF
Untuk mencobanya anda cukup tekan button hijau play pada pojok kiri atas jika sudah klik button merah stop dan ketika klik button merah tsb, system aplikasi akan sekaligus melakukan penyimpanan. 


Setting ukuran semaumu, jika ingin merekam layar penuh ya tinggal pilih yang fullscreen pada  pengaturan size resolution di samping button biru. Berikut ini hasil contoh rekaman layar dengan format gif.

Hasil dari contoh aplikasi Gif Screen Recorder
Hasil dari contoh aplikasi Gif Screen Recorder
Ok sekian untuk artikel hari ini kurang lebihnya saya mohon maaf. Sekian dan Terimakasih.

2 comments

  1. Terima kasih kak, penjelasannya sangat menarik dan bermanfaat
    Perkenalkan kak saya mirnawati dari ISB Atma Luhur

  2. Makasih banyak infonya,
    Sangat membantu :)

    Kunjungan balik ke blog saya ya :D
    Ke sini deh : https://agrestips.weebly.com

Baca juga artikel menarik lainnya